Lowongan Kerja di Batam yang Harus Kamu Lamar Sekarang!

Lowongan kerja di Batam menjadi salah satu lowongan yang banyak diincar oleh pencari kerja di Indonesia. Hal ini karena Batam menawarkan banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan seperti kota besar lainnya. Selain itu, lokasinya yang strategis dengan negara tetangga menjadikan Batam sebagai pusat industri dan bisnis besar. 

Jika Teman Lumina sedang mencari daftar lowongan kerja di Batam yang harus kamu lamar sekarang, maka kamu harus menyimak artikel ini. Mba Lumina sudah merangkum 5 daftar lowongan kerja di Batam yang bisa kamu coba lamar sekarang juga di Aplikasi Lumina. Selain itu, kamu juga akan mendapatkan beberapa informasi penting terkait info gaji dan keuntungan bekerja di Batam yang bisa kamu dapatkan. Simak selengkapnya di bawah ini!

Alasan Memilih Batam Sebagai Tempat Kerja

keuntungan bekerja di Batam
Peluang ke Luar Negeri Mudah
Photo by Rayhan Fahmi on Unsplash
Source: unsplash.com

Apakah kamu tahu banyak sekali keuntungan dari bekerja di Batam yang jarang banyak masyarakat Indonesia ketahui. Kota Batam ini juga tidak jauh berbeda dengan Jakarta, mulai dari UMR yang hampir sama dan lapangan kerja yang melimpah. Supaya kamu lebih yakin untuk bekerja di Batam, Mba Lumina sudah menyiapkan tiga alasan memilih Batam sebagai tempat kerja. Pelajari di bawah ini!

Peluang kerja yang tinggi

Alasan pertama untuk memilih Batam sebagai tempat kerja adalah banyaknya industri dan perusahaan besar yang berkembang di kota ini. Hal ini tentunya memberikan dampak terhadap tingginya peluang kerja yang tersedia, sehingga peluang kamu untuk bekerja di Batam semakin tinggi juga.

Kemudahan akses ke luar negeri

Perlu kamu ketahui bahwa lokasi Batam dekat dengan negara Singapura dan Malaysia. Lokasi yang strategis ini menjadikan Batam sebagai salah satu kota yang memiliki daya tarik untuk bekerja. Selain itu, kamu juga bisa melakukan perjalanan ke negara-negara tersebut dengan mudah dan biaya yang murah. 

Biaya hidup yang murah

Alasan ketiga untuk memilih Batam sebagai tempat kerja pilihan kamu adalah biaya hidup yang jauh lebih marah daripada kota besar lainnya seperti Jakarta. Selain itu, semua kebutuhan sehari-hari kalian bisa kamu dapatkan dengan harga yang sangat murah.

Baca juga: Tips Melamar Kerja Bagi Ibu Rumah Tangga

Info Gaji di Batam

Kisaran Gaji di Batam
Photo by Mufid Majnun on Unsplash
Source: unsplash.com

Setelah mengetahui alasan memilih Batam sebagai tempat kerja, maka kamu juga perlu mengetahui info gaji yang akan kamu dapatkan jika bekerja di kota ini. Teman Lumina bisa mengetahui kisaran gaji di Batam dari Upah Minimum Kota atau Kabupaten (UMK) yang ditetapkan oleh pemerintah. Pada tahun 2022, UMK Kota Batam mengalami kenaikan sebesar Rp 20.651 sehingga jumlah UMK Batam adalah Rp 4.150.930.

5 Daftar Lowongan Kerja di Batam

lowongan kerja di batam
Lowongan Kerja Helper Kitchen di Batam
Photo by lasse bergqvist on Unsplash
Source: unsplash.com

Apakah Teman Lumina tertarik mencari peluang pekerjaan di Batam? Jika iya, Mba Lumina sudah siap dan hadir untuk membantu kamu dalam melamar pekerjaan impian kamu. Kali ini, Mba Lumina sudah merangkum 5 daftar lowongan kerja di Batam terbaru September 2022 yang bisa kamu coba lamar sekarang juga. Simak lengkapnya di bawah ini!

Helper Kitchen di Hotdog Boy & Tahu Go

Hotdog Boy & Tahu Go adalah salah satu outlet street food yang tersebar di beberapa kota besar di Indonesia, termasuk Batam. Badan usaha ini sedang membuka lowongan kerja di Batam untuk posisi Helper Kitchen. Simak informasi lengkap terkait persyaratannya di bawah ini!

  • Tipe karyawan: karyawan tetap
  • Minimal pendidikan: SMP
  • Usia 18-32 tahun
  • Keahlian yang dibutuhkan: aktivitas pendukung dapur (cook helper)
  • Penempatan kerja WFO (Bekerja di kantor/lapangan)

Syarat lainnya:

  • Pengalaman lebih diutamakan
  • Lulusan baru bisa melamar
  • Memiliki kendaraan pribadi
  • Bersedia bekerja secara mobile saat dibutuhkan
  • Sudah vaksin minimal dosis 1 
  • Jujur, bertanggung jawab, dan pekerja keras

Semua Informasi selengkapnya terkait semua lowongan kerja di Batam bisa kamu cek langsung di aplikasi penyedia lowongan kerja di Batam terbaru Lumina. Selain itu, kamu juga bisa mengecek lowongan kerja di Batam di bidang restoran ini sekarang!

Telemarketing di PT Swakarya Insan Mandiri

PT Swakarya Insan Mandiri adalah salah satu perusahaan outsourcing yang ada di Indonesia. Perusahaan ini menyediakan layanan di berbagai jenis industri untuk memenuhi kebutuhan karyawan outsourcing.  Bagi kamu yang ingin bekerja di sektor marketing, maka perusahaan ini cocok untuk kamu yang menginginkan posisi telemarketing. Berikut adalah informasi dan persyaratan lengkapnya:

  • Kisaran gaji: Rp 3 juta-4 juta/bulan
  • Tipe karyawan: karyawan kontrak
  • Minimal pendidikan SMA/SMK
  • Minimal pengalaman 1 tahun
  • Usia 19-28 tahun
  • Jenis kelamin: Perempuan
  • Keahlian yang dibutuhkan: Penjualan
  • Penempatan kerja WFO (bekerja di kantor/lapangan)

Syarat lainnya:

  • Memiliki semangat kerja yang tinggi
  • Dapat berkomunikasi dengan baik

Informasi lengkapnya terkait lowongan ini bisa kamu temukan dan lamar langsung di aplikasi penyedia lowongan kerja di Batam Lumina. Selain itu, kamu juga bisa mengecek lowongan kerja di Batam untuk kategori marketing di PT Swakarya Insan Mandiri yang harus kamu lamar sekarang!

Teknisi Handphone dan TV di PT Aneka Solusi Teknologi (ASTech)

PT Aneka Solusi Teknologi merupakan perusahaan yang menjadi tempat solusi kebutuhan after sales service di Indonesia. Perusahaan ini juga sedang membutuhkan tenaga kerja di bidang teknisi maintenance, seperti teknisi handphone. Informasi lengkapnya bisa kamu temukan di bawah ini!

  • Tipe karyawan: karyawan kontrak
  • Minimal pendidikan SMA/SMK
  • Minimal pengalaman 1 tahun
  • Usia 18-35 tahun
  • Keahlian yang dibutuhkan: kelistrikan, service handphone dan komputer
  • Penempatan kerja WFO (bekerja di kantor/lapangan)

Syarat lainnya:

  • Memiliki sertifikasi atau pernah mengikuti kursus service smartphone/elektronik
  • Memiliki pengalaman sebagai Teknisi Smartphone/Teknisi Peralatan Rumah Tangga
  • Memahami secara garis bsar komponen-komponen dalam smartphone
  • Mengerti elektronika dasar dan welding
  • Mempunyai keahlian service elektronik (diutamakan TV)
  • Jujur, disiplin, dan bertanggung jawab dalam bekerja
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Are penempatan di Batam

Semua Informasi selengkapnya terkait semua lowongan kerja di Batam bisa kamu cek langsung di aplikasi penyedia lowongan kerja di Batam terbaru Lumina. Selain itu, kamu juga bisa mengecek lowongan kerja di Batam yang harus kamu lamar sekarang untuk kategori teknisi maintenance di PT Aneka Solusi Teknologi.

Warehouse di PT Aohai Technology Indonesia

PT Aohai Technology Indonesia merupakan salah satu perusahaan teknologi di Indonesia yang membuat produk elektronik. Informasi dan persyaratan lengkap untuk lowongan kerja warehouse di PT Aohai Technology Indonesia bisa kamu lihat di bawah ini!

  • Minimal pendidikan SMA/SMK
  • Minimal pengalaman 1 tahun
  • Usia 18-30 tahun
  • Keahlian yang dibutuhkan: Pergudangan
  • Penempatan kerja WFO (bekerja di kantor/lapangan)

Syarat lainnya:

  • Pria/Wanita
  • Berpengalaman minimal 1 tahun di bidangnya
  • Mampu berbahasa mandarin pasif
  • Mampu menguasai Aksara Kanji

Informasi lengkapnya terkait lowongan ini bisa kamu temukan dan lamar langsung di aplikasi penyedia lowongan kerja di Batam Lumina. Selain itu, kamu juga bisa mengecek lowongan kerja di Batam di bidang gudang PT Aohai Tech Indonesia yang harus kamu lamar sekarang!

Driver di Mr. Cream Puff

Mr. Cream Puff adalah usaha makanan dan minuman yang ada di Batam. Badan usaha ini sedang membuka lowongan kerja terbaru 2022 untuk posisi Driver. Lengkapnya di bawah ini!

  • Kisaran gaji: Rp 2 juta-3 juta/bulan
  • Minimal pendidikan SMA/SMK
  • Minimal pengalaman 1 tahun
  • Usia 20-27 tahun
  • Jenis kelamin: Laki-Laki
  • Keahlian yang dibutuhkan: Mengemudi Mobil (SIM A)
  • Penempatan kerja WFO (bekerja di kantor/lapangan)

Syarat lainnya:

  • Jujur, disiplin, dan pekerja keras
  • Memiliki loyalitas yang tinggi terhadap perusahaan
  • Wajib memiliki SIM A (dilampirkan)
  • Berdomisili di sekitaran Sawangan (Depok)

Semua Informasi selengkapnya terkait semua lowongan kerja di Batam bisa kamu cek langsung di aplikasi penyedia lowongan kerja di Batam terbaru Lumina. Selain itu, kamu juga bisa mengecek lowongan kerja di Batam yang harus kamu lamar sekarang untuk bagian transportasi di Mr. Cream Puff.

Baca juga: Berapa Lama Perusahaan Buka Loker? Begini Cara Mengeceknya!

Kesimpulan

Selain lowongan kerja di atas, masih ada banyak lagi lowongan yang tersedia untuk kamu coba lamar. Sebelumnya kamu harus memperhatikan ciri-ciri loker penipuan yang harus diwaspadai supaya kamu tidak rugi. Untuk mendapatkan informasi lowongan kerja di Batam terpercaya, kamu bisa menggunakan aplikasi pencari lowongan kerja di Batam Lumina.

Kamu juga tidak perlu khawatir dengan proses daftar yang ribet karena Aplikasi Lumina akan membantu kamu dalam menyiapkan apa yang dibutuhkan saat melamar kerja. Selain itu, kamu juga bisa membaca artikel di Blog Lumina terkait strategi dalam melamar pekerjaan terutama bagi fresh graduate sebelum melamar pekerjaan di Batam. 

Segera unduh Aplikasi Lumina sekarang untuk mendapatkan strategi melamar kerja dan informasi lowongan kerja di Batam paling terbaru!

Leave a Comment