Ketahui Besaran Pesangon PHK yang Wajib Diterima

Pesangon PHK (Source: Freepik)

Pesangon PHK adalah salah satu hal yang harus kamu perhatikan ketika mengalami PHK atau pemutusan hubungan kerja. Hal terkait pesangon PHK sendiri telah ditetapkan dalam undang undang dan wajib dipatuhi oleh kedua pihak agar tidak terjadi kerugian. Saat ini, banyak sektor yang sedang melakukan PHK dengan berbagai alasan terhadap karyawannya. Hal ini tentu harus kamu … Read more

Contoh Surat PHK yang Perlu Kamu Ketahui

Contoh Surat PHK (Source: Freepik)

Contoh surat PHK mungkin menjadi surat yang paling dihindari bagi kalangan pekerja. Meskipun demikian, PHK atau pemutusan hubungan kerja dan juga pengunduran diri adalah hal yang umum terjadi di sebuah perusahaan dan bisa saja terjadi sewaktu waktu. Surat PHK tentu menjadi hal menyeramkan bagi para karyawan, tak terkecuali bagi HR atau pihak perusahaan. Dalam mengeluarkan … Read more

Hal yang Harus Kamu Perhatikan Seputar PHK

PHK (Source: Freepik)

PHK adalah momen yang tentu paling dihindari bagi seluruh kalangan pekerja. Dalam dunia kerja, kita lazim mendengar istilah Pemutusan Hubungan Kerja atau yang sering disingkat dengan kata PHK. PHK sering kali menimbulkan keresahan khususnya bagi para pekerja. PHK menjadi hal yang menyeramkan bagi para pekerja sebab tentu akan secara langsung berdampak kepada kelangsungan hidup dan … Read more